Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label masalah kehamilan

Faktor Penyebab Penuaan Dini Pada kulit Wajah dan Cara Mencegahnya

Hampir setiap wanita selalu menginginkan kulit wajah yang sehat, mulus, serta tetap terlihat kencang meskipun usia kita sudah tidak muda lagi. Namun, hal tersebut hampir tak mungkin akan menjadi kenyataan apabila Anda tidak memulainya melakukan perawatan sejak muda atau pun memulainya saat usia kita sudah masuk lanjut usia. P roses penuaan pada kulit wajah tidak bisa kita hindari sedikitpun,kamu hanya bisa mencegah atau melindungi agar dampaknya tidak lebih cepat ,kecuali kamu memang tipe orang yang terbiasa memulai melakukan ekstra perawatan ketika usia kulit kamu sudah mengalami penuaan. Memiliki kulit kendur atau keriput pada wajah merupakan suatu tanda bahwa proses penuaan atau perubahan kulit wajah sudah mulai terjadi dengan bertambahnya usia pada kulit kita.  Jika dibagi kulit memiliki 3 lapisan yang terdiri dari :  1. Bagian luar (epidermis), mengandung sel-sel kulit dan pigmen/warna kulit 2. Bagian tengah (dermis), mengandung pembuluh darah, saraf, folikel rambut, dan kelenjar

Apakah Penyebab Wanita Gemuk Sulit Hamil ?

Benarkah wanita gemuk sulit hamil? Lalu apa buktinya dan juga apakah penyebab wanita gemuk sukar hamil ? Kita tentu sudah sering mendengar bahwa wanita gemuk akan susah hamil. Kegemukan atau istilah medisnya obesitas adalah orang yang memiliki berat badan lebih dari normal. Setiap orang memiliki berat badan ideal masing-masing bergantung pada tinggi badan dan lain-lain. Penyebab obesitas yang utama adalah pola hidup yang tidak teratur. Pola makan yang tidak teratur dan jenis makanan dan jumlah makanan yang dikonsumsi tidak dikontrol dengan baik. Kebanyakan orang sekarang sangat menyukai makanan yang berlemak, berminyak, dan olahan lain yang menyebabkan obesitas. Namun tidak mengimbangi hobi makan itu dengan olahraga. Oleh karena itu, sekarang kesehatan menjadi barang sangat mahal. Wanita lebih banyak mengalami kegemukan dibanding laki-laki. Wanita sendiri ditakdirkan untuk hamil. Ada penelitian yang mengatakan bahwa wanita gemuk susah hamil. Inilah penyebab wanita gendut susah hamil,

Bolehkah Ibu Hamil Tidur Mendengarkan Hp Android?

Pertanyaan bolehkah ibu hamil tidur mendengarkan hp android ini mungkin tidak terpikir oleh ibu mengandung. Sebagian besar dari kita memiliki kebiasaan bermain hp, utak utik hp sebelum tidur. Sebenarnya hal yang dilakukan belum tentu sesuatu yang penting misalkan, bermain game, sekadar mengecek sosial media ataupun mendengarkan musik. Handphone bukan lagi sekadar alat komunikasi namun juga memiliki banyak fungsi lainnya. Oleh karena itu orang suka menggunakan benda kecil ini sepanjang hari. Alasan Ibu Hamil Menggunakan Hp Sebelum Tidur 1. Mengecek jejaring sosial Orang masa kini sudah erat kaitannya dengan jejaring sosial, termasuk ibu hamil sekalipun. Jejaring sosial atau dunia maya sudah menjadi kehidupan kedua setelah dunia nyata. Orang akan mengupdate apapun aktifitas sehari-hari mereka pada jejaring sosial. Ibu mengandung misalnya, biasanya akan memposting perkembangan kehamilannya pada media sosial. 2. Chatting Selain jejaring sosial gadget sekarang juga menyediakan banyak seka

Bolehkah Ibu Hamil Berenang di Pantai Berombak?

Pernahkah Anda mendengar pertanyaan bolehkah ibu hamil berenang di pantai ? Berenang adalah salah satu olahraga yang paling disarankan untuk wanita mengandung. Manfaat berenang adalah untuk melatih otot-otot kewanitaan, menjaga kebugaran ibu dan juga memperkuat jantung ibu dan janin. Suhu badan ketika berenang tidak akan meningkat seperti ketika mamelakukan olahraga lainnya. Walaupun manfaatnya sangat besar dan gerakannya juga tidak mudah namun ibu hamil tidak akan merasa panas atau gerah berlebih. Justru sebaliknya dengan berenang ibu hamil bisa merasakan rileks dan tenang. Berenang bisa dilakukan kapan saja dan dimana saja. Tempat yang nyaman untuk berenang adalah di kolam renang, bukan tidak mungkin ibu mengandung berenang di pantai. Kegiatan berenang di pantai untuk ibu hamil memang asyik dan mengasyikkan untuk mendapatkan keceriaan dan sebagai penghilan tekanan selama kehamilan. Apakah aman ibu mengandung berenang di pantai ? Yuk kita ulas pada kesempatan ini mengenai boleh tidak

Cara Menghilangkan Jerawat Saat Hamil Muda

Bumil tentu ingin berpenampilan cantik dan menarik selama kehamilan kan ? Sudah banyak cara menghilangkan jerawat saat hamil muda yang sudah diterapkan akan tetapi tidak memberikan hasil yang baik dan ditakutkan langkah mengatasi jerawat itu tidak aman bagi kesehatan diri dan janin. Jika ibu mengandung sekarang karena jerawat di wajah? Maka jangan bingung dan sedih karena pada umumnya wanita hamil itu mengalami jerawat karena perubahan hormonal akibat masa kehamilan. Dimana hal itu menjadikan kulit lebih sensitif dibandingkan masa sebelumnya. Setiap ibu hamil muda akan mendapati perubahan pada fisik dan hormonal mereka, dan kulit wajah termasuk di dalamnya sehingga membuat kulit lebih sensitif yang belum pernah dirasakan bumil sebelumnya, sehingga jika kulit iritasi sedikit saja dapat menyebabkan kerusakan. Penyebab Ibu Hamil Muda Gampang Berjerawat Jerawat yang bermunculan di wajah ibu mengandung bisa jadi disebabkan oleh faktor hormonal. Masa mengandung bisa mempermudah tumbuhnya je

Bahaya Dampak Stres Pada Ibu Hamil Muda

Sering kali bidan ditanya apakah bahaya dampak stres pada ibu hamil muda ? Maka yang pertama harus dipahami adalah bumil yang stres tetap mempunyai janin yang sehat dan lahir dengan baik, tanamkan keyakinan ini supaya Anda menjadi lebih tenang dan tegar. Kemudian perasaan stres pada perempuan mengadung itu adalah hal yang normal atau sering kali dialami oleh masyarakat, apalagi pada kehidupan yang serba sulit saat ini dan lebih khususnya bidang ekonomi yang memburuk pada belakangan ini. Bahaya Dampak Stres Pada Ibu Hamil Muda  Apakah Dampak Stres Pada Ibu Hamil Muda ? Akan tetapi jika ibu hamil sedang stres dan kian hari perasaan cemas dan takut bertambah maka segara datang ke bidan atau dokter kandungan untuk mendapatkan diagnosis dan penangan medis yang tepat. Dan parahnya apabila stres itu terjadi terus menerus, maka tingkat ketakutan dan kecemasan yang terlau tinggi ternyata dapat mempengaruhi kesehatan emosional bayi bunda. Bahaya stres pada ibu hamil muda itu disebabkan hormon s

Ibu Hamil Naik Motor Jauh Sendirian Boleh Tidak ?

Ibu hamil tentu ingin tetap beraktifitas secara normal setiap hari, namun mereka terkadang dibatasi oleh kondisi fisik yang lemah karena kandungan. Banyak bidan yang menyatakan tidak sedikit pasiennya mempertanyakan; ibu hamil naik motor jauh sendirian boleh tidak ? Sebelum kita ulas lebih dalam ibu hamil itu harus selalu mengutamakan kesehatan janin dan dirinya ketika beraktifitas karena sekarang tubuh Anda menjadi tempat kembang bayi tercinta sehingga pintarlah dalam cara menjaga kehamilan terutama pada usia trimester pertama kehamilan yang diketahui banyak kasus keguguran terjadi di masa ini. Bayangkan saja ibu hamil terkadang tidak diperbolehkan untuk aktifitas fisik terlalu berat semisal jenis olahraga. Nah karena motor menjadi kendaraan terpopuler dan paling favorit di negeri ini maka sering kali ada pertanyaan : bolehkah hamil mengendarai motor sendirian dalam jarak jauh atau dekat ? Bolehkah Ibu Hamil Naik Motor Perjalanan Jauh ? Kami sangat tidak menyarankan ibu hamil trimeste

10 Penyebab Hamil Muda Keguguran

Menghindari penyebab hamil muda keguguran akan dilakukan semua ibu hamil demi keselamatan generasi penerus keluarga yang disayangi. Ada tiga bagian dalam kehamilan seorang wanita, yakni trimester pertama (1-3 bulan), trimester kedua (4-6 bulan), dan trimester ketiga (7-9 bulan). Pada trimester pertama atau hamil muda adalah waktu paling rawan pada kondisi janin. Hamil muda sangat rentan dengan keguguran atau dalam istilah medis abortus. Keguguran saat hamil muda bisa disebabkan oleh kondisi janin dan juga ibu yang mengandung. Penyebab yang meningkatkan resiko keguguran pada trimester pertama, sebagai berikut: 1. Kondisi janin yang lemah Janin pada trimester pertama memang belum terbentuk dengan sempurna. Kondisi janin yang lemah di trimester pertama sangat rentan terjadi keguguran. 2. Kromosom Kromosom pada janin yang berasal dari ayah dan ibu merupakan sel pembentuk dan pengontrol. Warna kulit, bentuk wajah, mata, hidung, warna rambut, dan seluruh bagian tubuh ditentukan oleh kromosom

Berapakah Jeda Waktu Hamil Setelah Kuret ?

Rasa sedih keguguran nampaknya sudah bisa dihilangkan sehingga banyak perempuan yang bertanya berapakah jeda waktu hamil setelah kuret ? Ada penjelasan dari WHO bahwa bunda yang mendapati kuret disarankan menanti 6 bulan lagi dalam memperoleh kehamilan lagi. Dijelaskan WHO bahwa kondisi rahim ibu yang membesar karena kehamilan sebelumnya perlu masa jeda supaya dapat kembali normal sedia kalah. Terlebih lagi bumil sebelumnya mengalami keguguran pada trimester kedua atau bahkan trimester ketiga saat kandungan ibu hamil membesar. Oleh sebab ini rahim bunda memerlukan jeda waktu yang lama supaya siap menjadi tempat janin berkembang selanjutnya. Jeda Waktu Hamil Setelah Kuret Namun ada beberapa ahli kandungan yang menyarankan penundaan kehamilan setelah kuret itu sebaiknya sampai dengan setahun atau 12. Hal ini sangat dianjurkan bagi para calon bumil yang mendapati beberapa masalah serius pada saat dikuret karena keguguran semisal infeksi, benturan hebat dan masalah berat lainnya. Jeda Wakt

Saat Hamil Muda Keluar Darah

Jangan panik jika mengalami saat hamil muda keluar darah karena memang hal ini banyak dialami bumil pada awal kehamilan, dan pendarahan ini kemungkinan tidak membahayakan janin bunda. Penelitian menunjukkan bahwa satu dari lima ibu hamil mengalami perdarahan pada tiga bulan pertama kehamilan. Keluar darah saat hamil muda ini pada umumnya memiliki tempo selama satu hingga dua hari atau lebih sedikit. Apakah penyebab saat hamil muda keluar darah ? Saat Hamil Muda Keluar Darah Sampai saat ini para ahli kandungan tidak mengetahui secara pasti penyebab perdarahan hamil muda namun mereka memprediksi beberapa faktor yaitu : 1. Perdarahan terjadi karena hormon kehamilan menutupi siklus menstruasi yang normal dialami perempuan, akan tetapi siklus menstruasi ini yang biasanya berjalan lama akan berhenti sementara waktu sehingga ini memungkinkan wanita hamil mengalami perdarahan lebih dari sekali dalam trimester kehamilan. 2. Pendarahan implantasi terjadi karena ketika proses pembuahan telur imp

Saat Hamil Perut Terasa Keras Usia 34 Minggu

Banyak moms yang mengalami saat hamil perut terasa keras usia 34 minggu sampai dengan 35 minggu yang memberikan rasa was-was dan cemas karna takut terjadi hal buruk pada kehamilan yang berusia 8 bulan ini. Kadang pengetahuan yang didapat dari sharing pengalaman dan pengetahun wanita mengandung bisa menjadi acuan kita dalam menanggapi perut keras usia hamil 8 bulan ini. Tidak sedikit ibu hamil mendapati perut mengeras yang berdampak pada kegiatan sehari-hari semisal berdiri dan berjalan sangat susah karena sudah terasa nyeri di bagian perut dan area organ reproduksi, mari kita coba jelaskan menurut pengalaman beberapa bumil. Saat Hamil Perut Terasa Keras Usia 34 Minggu Penjelasan Saat Hamil Perut Terasa Keras Usia 34 Minggu Tidak sedikit lho, ibu hamil dengan usia 30 minggu ke atas yang mengalami konstraksi palsu dengan gejala perut mengeras dan sering kali disertai dengan nyeri pada perut bagian bawah. Setelah diperiksakan ke dokter kandungan kadang kasusnya adalah bayi / janin sudah

Cara Menyembuhkan Gusi Bengkak Saat Hamil

Akan lebih baik jika bunda tahu cara menyembuhkan gusi bengkak saat hamil yang kemungkinan besar akan dialami oleh mayoritas bumil. Dan jangan lupa bunda dengan masalah gigi dan gusi terus berkonsultasi dengan dokter kandungan dan gigi untuk mendapatkan penanganan yang benar dan baik. Kami memahami perasaan bunda yang was-was ketika mendapat gusi bengkak saat hamil dengan pendarahan yang memang juga sering dialami oleh banyak bumil pada masa mengandung. Dan cukup penting bagi wanita mengandung untuk selalu peduli dalam merawat kebersihan mulut dan gusi sebelum dan pada masa kehamilan. Cara Menyembuhkan Gusi Bengkak Saat Hamil  Ada sebuah jurnal hasil riset di Amerika 2008 yang memberitahukan bawah hampir 20 persen perempuan mengandung akan mendapati permasalahan gusi yakni gusi membengkak dengan warna kemerahan dan kebiruan. Pembengkakan gusi ibu hamil ini juga sering diiringi oleh pendarahan mendadak pada saat bunda sikat gigi di waktu pagi atau malam hari. Peradangan gusi saat kehami

Saat Hamil Perut Bawah Sakit

Masalah yang dihadapi ibu hamil memang beragam sehingga bunda membutuhkan diagnosa yang tepat terhadap keluhan yang sekarang dialami. Tidak sedikit wanita mengandung mengalami saat hamil perut bawah sakit yang memberikan rasa was-was kepada kesehatan janin di rahim. Jelas keluhan sakit perut bagian bawah pada ibu hamil akan dirasakan pada momen-momen tertentu, ada seorang wanita mengandung yang mengajukan pertanyaan kepada dokter kandungan tentang sakit yang dia alami pada masa kehamilan trimester ketiga yakni sering kali sakit perut bagian bawah sebelah kanan ketika waktu tidur. Saat Hamil Perut Bawah Sakit Wanita hamil pada umumnya beranggapan sakit perut bawah itu diakibatkan tidur yang terlalu miring ke kanan atau ke kiri sehingga si buah hati dalam rahim seakan terjepit. Nah berikut penjelasan dari ahli kandungan mengenasi keluhan sakit perut bagian bawah pada waktu hamil yaitu : Bunda yang dikasihi oleh Ilahi berupa kehamilan trimester 3 tentu berharap selamat dan aman waktu per

Tips Mengatasi Keputihan Saat Hamil Usia Muda

Tips mengatasi keputihan saat hamil muda yang bunda terapkan secara telaten akan membuahkan hasil yang melegakan, dimana masalah keputihan itu tidak didapat lagi pada trimester awal kehamilan hingga masa 9 bulan. Sangat risih bukan ketika bunda mendapati keputihan pada masa kehamilan keputihan ? Namun tidak perlu risau karena memang keputihan pada masa hamil itu hampir dialami oleh kebanyakan bumil. Dan keputihan merupakan masalah yang ringan bagi perempuan mengandung apabila cairan yang dilihat itu berwarna sedikit kekuning-kuningan atau kadang berwarna bening serta terkadang kental ataupun encer. Namun ada keputihan abnormal ibu hamil yang patut diwasapai pada saat keputihan itu mempunyai bau tidak sedap dan cairan sangat lengket, kemudian carian keputihan itu warnanya lebih kuning dan terkadang sedikit kehijauan dan ada bercak-bercak darah, ketika dirasa keputihan ini sangat gatal pada organ reproduksi bunda. Keputihan yang tidak normal juga terasa nyeri dan sedikit panas pada waktu

Cara Menyembuhkan Kaki Bengkak Pada Ibu Hamil

Cara Menyembuhkan Kaki Bengkak Pada Ibu Hamil akan menjadi solusi efektif bagi bunda yang mengalami masalah yang sangat mengganggu kenyamanan selama aktifitas mengatur rumah tangga setiap hari ini. Perlu moms ketahui bahwa pembengkakan adalah masalah umum yang dialami oleh bumil, bahkan sekitar 50 % dari semua perempuan mengandung mendapati pembengkakan di sekitar daerah pergelangan kaki, kasus pembengkakan ini terjadi terutama pada trimester 3 kehamilan. Apakah penyebab kaki bengkak pada ibu hamil ? Pembengkakan atau disebut edema sebenarnya dikarenakan oleh peningkatan tekanan darah pada pembuluh darah kaki bunda, dan tekanan yang disebabkan bayi semakin bertumbuh sehingga pembuluh darah di pangkal paha membesar.  Pembengkakan di kaki ibu hamil pada umumnya akan semakin memburuk pada siang hari, terutama jika bunda sering beraktifitas semisal berdiri dan duduk terlalu lama. Tarikan gravitasi bumi menyebabkan cairan tubuh berada pada titik terendah. Indonesia yang mempunyai cuaca pana

Cara Mengatasi Bayi Sungsang Secara Alami

Cara mengatasi bayi sungsang secara alami bisa diterapkan secara mandiri oleh ibu hamil di rumah dan lebih baik diawasi oleh suami atau keluarga terdekat. Moms tentu berharap kehamilan yang didapat dapat berjalan lancar sesuai keinginan dan begitu pun suami. Namun ada kalanya kita mendapatkan cobaan berupa masalah kehamilan, salah satu yang sering dialami oleh ibu hamil ialah posisi bayi ternyata sungsang. Dijelaskan para dokter bahwa Posisi sungsang merupakan bayi mempunyai posisi tidak pada letak yang wajar atau normal sehingga akan mendapati kesulitan ketika proses persalinan tiba. Sungsa biasanya diketahui pada saat trimester ketiga atau menjelang bayi lahir, posisi kepala bayi yang baik adalah di bawah. Sebaliknya bayi sungsang mempunyai posisi kepalanya di atas. Banyak beredar isu di tengah masyarakat yang mengatakan posisi bayi sungsang dapat dirubah dengan cara memijat perut moms, dimana pijatan perut ini masih dipercaya bisa memutar posisi bayi kepada posisi yang normal atau

Benarkah Ibu Hamil Tidak Boleh Tidur Siang ?

Benarkah ibu hamil tidak boleh tidur siang ? Tentu saja dipersilahkan bunda untuk melakukannya bahkan para pakar kandungan menganjurkan tidur pada siang hari untuk menyempurnakan jam istirahat bagi wanita mengandung. Moms memang sangat perhatian betul pada kandungan yang merupakan nikmat yang sangat besar dari Tuhan, kehamilan dianggap sebagai jalan untuk mendapatkan momongan yang menggemaskan, lucu dan menyenangkan hati orangtua ketika mereka tumbuh menjadi anak dan dewasa nanti. Rasa khawatir itu muncul ketika ada mitos benarkah wanita hamil tua tidak boleh tidur siang ? Kita akan bahas tuntas pada pertemuan ini ya bunda ! Benarkah Mitos Ibu Hamil Tidak Boleh Tidur Siang ? Opini atau mitos yang mengatahan bahwa tidur siang hari itu dapat mengakibatkan pertumbuhan dan perkembangan bayi terhambat merupakan hal yang salah dan tidak sesuai dengan fakta. Para ahli kesehatan modern mengatakan bahwa tidur siang bagi ibu mengandung malah sangat dianjurkan supaya tubuh bunda terasa lebih se

Kasus Ibu Hamil Dengan HIV AIDS

Tidak dipungkiri lagi kasus ibu hamil dengan HIV AIDS telah nyata terjadi di masyarakat Indonesia dengan tingkat penderita yang cukup banyak, jelasnya hal ini menambah kecemasan bagi perempuan mengandung yang menginginkan kesehatan bagi diri dan bayinya di kemudian hari kelak. Larangan berbuat maksiat yakni zina dan prostitusi telah dinyatakan oleh Al Khaliq dalam nash qoth’i Al Qur’an sehingga masyarakat menjauhi larangan itu demi terhindar dari dosa besar dan berbagai fasad (kerusakan) yang terjadi akibat perbuatan zina ini. Jumlah Kasus Ibu Hamil Dengan HIV AIDS Dikutip dari beberapa situs berita nasional bahwa penyebaran HIV/AIDS semakin merajalela di tanah air, dan kali ini kasus ibu hamil positif HIV lebih dari 220 ibu hamil di propinsi Jawa Barat tentu hal ini membuat masyarakat tanah air semakin merinding ketakutan. Tentunya kasus wanita hamil dengan HIV AIDS ini akan semakin besar apabila tidak dicegah semula dari sekarang. Bahkan di propinsi Jawa Barat saja selama tahun 2014

Solusi Kehamilan Plasenta Previa

Apakah bunda pernah mendengar kehamilan Plasenta Previa ? Kemungkinan besar iya bagi Anda yang selalu update berita kesehatan kandungan. Ilahi telah menciptakan plasenta sebagai organ yang memelihara janin selama masa hamil sekligus untuk mengeluarkan kotoran dan memproduksi hormon untuk menjaga kehamilan supaya tetap sehat. Fungsi Plasenta Bagi Janin dan Bunda Plasenta sendiri melekat pada dinding rahim yang dilengkapi dengan pembuluh darah yang berfungsi untuk memasok oksigen dan nutrisi kepada janin dan mempunyai tugas menghilangkan kotoran dari janin, serta transfer antara ibu dan janin. Janin yang dikandung oleh bumi itu melekat plasenta pada tali pusat. Melalui tali pusat ini maka janin segala kebutuhan janin untuk berkembang dan tumbuh didapat. Ada beberapa bagian plasenta yaitu satu bagian plasenta beredar pada darah ibu, dan pada bagian lain beredar pada darah janin. Perlu diketahui juga darah ibu dan darah janin pada umumnya tidak tercampur pada plasenta. Apa Itu Kehamilan Pl

Solusi Kehamilan Kosong

Solusi kehamilan kosong akan dijalani oleh ibu hamil dengan harapan mendapatkan kesehatan dan keselamatan diri. Sebenarnya kehamilan kosong atau gagal hamil dini juga dikenal sebagai blighted ovum atau kehamilan anembryonic pada dunia kedokteran, dan situasi ini merupakan penyebab umum dari keguguran yang dialami oleh kebanyakan wanita. Kehamilan kosong terjadi pada saat telur implan dibuahi dalam rahim akan tetapi embrio yang dihasilkan tidak baik atau berhenti berkembang pada usia yang sangat dini sehingga tidak membentuk janin sama sekali. Jika bunda pernah mengalami blighted ovum kemungkinan tidak mengetahui bahwa hal itu yang mengakibatkan keguguran pada akhir kehamilan masa trimester pertama. Cara Mengatahui Kehamilan Kosong Bunda dengan kehamilan kosong, pada awalnya mendapatkan hasil positif pada tes kehamilan yang dilakukan sendiri atau pada bidan disebabkan pada waktu itu plasenta mulai berkembang dan mulai mengeluarkan human chorionic gonadotropin atau disingkat hCG, dimana

Solusi Kehamilan Ektopik

Tahukah Anda bahwa tidak sedikit kasus kehamilan ektopik yang dialami oleh perempuan mengandung, maka segera mungkin Anda mengetahui solusi kehamilan ektopik supaya terhindari resiko yang lebih parah. Cara mengatasi kehamilan ektopik tergantung pada bagaimana awal kehamilan ini terdeteksi oleh dokter kandungan dan bagaimana kondisi kesehatan ibu hamil secara keseluruhan. Pada kasus biasa kehamilan ektopik dini tidak sampai menyebabkan perdarahan bagi bumil, sehingga bunda bisa memilih solusi untuk kehamilan ektopik ini apakah memakai obat atau operasi untuk mengakhiri kehamilan yang tidak sempurna ini. Solusi Kehamilan Ektopik Dengan Obat Bunda bisa memakai obat methotrexate untuk mengakhiri kehamilan ektopik daripada menggunakan operasi yang menggunakan anestesi umum. Namun penggunaan obat untuk kehamilan ektopik ini mengakibatkan efek samping dan bisa saja akan bekerja dan sukses pada beberapa minggu kemudian, pada umumnya dokter akan menggunakan tes hormon darah untuk mengetahui pen